Arsip yang menurut penilaian berdasarkan ketentuan teknis dan atau hukum yang berlaku dianggap perlu untuk disimpan karena memiliki kegunaan langsung untuk mendukung kegiatan operasional dan keberadaan instansi pencipta arsip yang bersangkutan. Arsip bemilai guna primer disimpan di instansi pencipta arsip yang bersangkutan. Tennasuk arsip bemilai guna primer adalah produk hukum/akta pendirian instansi, dan produk hukum lain yang masih berlaku